Ledisyah.com-Dalam membuat rumah pasti banyak hal yang perlu
dipertimbangkan, begitu pula jika kita ingin membuat rumah di dunia maya
internet. Salah satunya yang perlu dipertimbangkan adalah nama Domain.
Bagaimana cara kita memilih domain ? Ada beberapa panduan dalam
memilih nama domain, tidak baku, tidak mengikat, namun penting untuk ditahu dan
dipahami. Satu hal yang paling penting untuk penentuan nama domain apa yang mau
diambil yaitu “cari yang paling mudah orang ingat dan paling banyak orang suka”.
Eksistensi
Ekstensi domain menentukan tingkat gengsi dari suatu nama
domain. Jelas dan pasti, domain paling banyak di minati adalah .com , jika anda melakukan survey pasar tentang domain website, maka jelas yang populer di Indonesia dan seluruh dunia adalah domain .com.
Namun setelah melihat kecenderungan minat publik setelah .com, .net, .org adalah domain .info dan .asia, dan bagi penulis justru yang akan banyak diminati adalah domain .asia alasannya karena perkembangan dunia sekarang mengarah ke asia sehingga simbol asia akan selalu menjadi wacana/isu yang bakal selalu dibicarakan.
Namun setelah melihat kecenderungan minat publik setelah .com, .net, .org adalah domain .info dan .asia, dan bagi penulis justru yang akan banyak diminati adalah domain .asia alasannya karena perkembangan dunia sekarang mengarah ke asia sehingga simbol asia akan selalu menjadi wacana/isu yang bakal selalu dibicarakan.
Karena semua orang maunya pakai .com, tentunya domain dengan
ekstensi .com semakin habis, salah satu alternatifnya adalah memilih nama
domain selain .com, inilah yang membuat banyak pihak yang menjadikan domain sebagai produk baru yang diperjual belikan sekarang.
Ibarat anda memiliki HP maka biasanya dan bisa dipastikan anda akan selalu mengharapkan memiliki nomor yang cantik dan untuk mendapatkannya anda harus membeli dengan harga yang mahal sesuai dengan tingkat kecantikan nomornya.
Diurutan selanjutnya setelah .com adalah .org & .net.
Kemudian, bisa juga menggunakan alternatif domain .co.id dengan target
penggunanya dikhususkan untuk orang Indonesia saja dan masih banyak nama domain yang ada dan untuk mencarinya dengan mudah silakan membuka jendela www.IDwebhost.com, klik disini!
Jumlah Kata
Cari nama domain dengan jumlah kata sependek mungkin.
Semakin pendek, semakin mudah diingat. Misalnya, ledisyah.com tentu lebih
menarik dibanding ledisyahnudinpergikepasar.com
Minus & Angka
Dianjurkan dengan sangat, hindari menggunakan minus atau
angka didalam nama domain. ledisyah.com akan jauh lebih mudah diingat dari pada
ledi-syah.com , begitu juga ledis.com akan jauh lebih enak didengar daripada ledis69.com
Kesesuaian Kata
Cari nama domain yg sedekat mungkin dengan content
website-nya. Misalkan jika mau jualan roti, akan lebih pas menggunakan domain
roti.com , dibandingkan dengan domain makanan.com . Semakin dekat makna kata
dalam domain dengan content websitenya, otomatis akan membantu pengunjung web
untuk mengingat nama domain kita.
Nama domain sudah pada ada yang punya, trus gimana?
Jangan khawatir, itu pertanyaan dari hampir semua orang yang
sedang mencari nama domain. Jawabannya mudah, berani bayar mahal atau tidak.
Jika tidak berani bayar mahal, ya terus aja coba cari nama
domain, dengan harapan suatu saat bisa menemukan nama domain yang bagus dan
cocok dengan keinginan. Tak mudah memang, perlu ketekunan dan kreatifitas.
Salah satu contoh, karena saya mencari domain yang
berhubungan dengan kata “ledis” tetapi sebagian besar sudah dimiliki orang
lain, dapatlah ide untuk menambahkan kata “syah” dibelakangnya, jadilah ledisyah.com klik
disini untuk melihat.
Domainnya masih mengandung kata cara, tapi masih mudah
diingat, enak didengar, plus masih sangat berhubungan dengan content website
yang ingin saya buat.
Jika berani bayar mahal, mudah saja, silahkan cari di
sedo.com. Sedo adalah website tempat lelang domain, disitu banyak terdapat
domain-domain yang sangat bagus, tapi tentu saja dengan harga yang sangat
bagus.
Harganya bisa dari ratusan dolar, hinggal puluhan atau ratusan ribu
dolar. ini iklan sehingga jika anda memiliki keinginan besar untuk memiliki domain yang sesuai dengan harapan anda, maka tulisan ini bisa menjadi penghubungnya. heheheheh....
Masih penasaran juga nama domain yang anda inginkan ? silakan cek dan segeralah untuk mengkaplingnya, sebelum ada pihak lain yang datang mengambilnya. Untuk mengecek dan mengkapling domain silakan mengunjungi www.IDwebhost,
klik disini!
Link Affiliate :
Link Affiliate :
Link Affiliate :
0 komentar:
Posting Komentar